Senin, 15 Februari 2016

Hasil Tugas Tekom Tahun 2015


Tema tugas besar untuk tahun 2015 adalah:


  • Pariwisata (Bahari, Budaya, Kuliner, Alam dll.)
  • Bencana alam (mitigasi/penanggulangan bencana spt. Banjir/rob, longsor, dll.)
  • Pengembangan ekonomi lokal (pasar, UKM, PKL, dll)
  • Ruang Terbuka Publik (public open space): taman, plaza, pedestrian, jalan, pemakaman, dll
 Hasilnya bisa dilihat dibawah ini:

S1 Kelas A, terdiri dari 7 Kelompok. sbb.:
The Prove 
Tamanku Temanku
Harta Karun Jepara
Open your heart pack your dream
Dear Future Planner
Rencana bukan wacana
Dektektif Banjir


S1 Kelas B, terdiri dari 6 Kelompok. sbb.:
"Si BanSan" (Episode Explore Pasar Tradisional) 
Eat Out
Indonesia Dibalik Layar
The Eye
Terkuras
TAKOYAKI (Taman Kota Yang Kita Inginkan)